3 Jenis Penelitian Berdasarkan Tempatnya

3 Jenis Penelitian Berdasarkan Tempatnya

Ada beberapa jenis penelitian, mari kita bahas 3 jenis penelitian berdasarkan tempatnya beserta dengan penjelasan dan apa perbedaan ketiganya. 1. Penelitian pustaka (Library Research) Penelitian pustaka (Library Research) merupakan suatu penelitian yang yang dilakukan di ruang perpustakaan untuk menghimpun, mengumpulkan, mengolah dan menganalisis data yang bersumber dari perpustakaan. Sumber tersebut dikatakan sebagai data skunder dan … Baca Selengkapnya

Suasana Dalam Puisi , Pengertian dan Contoh

Cara Menentukan Suasana dalam Puisi

Dalam puisi yang baik harus ada yang disebut dengan suasana. Apa itu suasana dalam puisi? Yuk kenali pengertian dan cara menentukannya. Secara umum, suasana dalam puisi merupakan keadaan jiwa pembaca setelah membaca sebuah puisi. Contoh suasana puisi antara lain gembira, bahagia, sedih, haru, gelisah, bimbang, semangat, tenang, pasrah, khusyuk, sepi, dan bimbang. Contoh Rumahku IstanakuKarya: Syufrida … Baca Selengkapnya

Sumber Masalah Penelitian

Sumber Masalah Penelitian

Bagi para peneliti dan mahasiswa, sebenarnya sumber masalah penelitian berasal dari mana saja ya? Mari kita bahas ini untuk menjawab tugas atau soal yang berkaitan dengan pelajaran sosiologi. 1) Bacaan (Hasil Penelitian Sebelumnya) Rekomendasi untuk penelitian lebih lanjut dapat menjadi sumber masalah penelitian selanjutnya yang lebih detail dan memperdalamnya. Ingatlah bahwa sebuah penemuan atau hasil … Baca Selengkapnya

Faktor yang Menghambat Angka Kelahiran Adalah

faktor yang menghambat angka kelahiran

Angka kelahiran suatu negara menjadi salah satu perhitungan indeks kemajuan sebuah negara. Namun, apa saja sih faktor yang menghambat angka kelahiran? Yuk kita bahas singkat pertanyaan ini. Faktor yang Menghambat Angka Kelahiran Setidaknya ada 4 penghambat utama, yaitu pelaksanaan program Keluarga Berencana (KB), adanya asumsi bahwa anak sebagai beban keluarga, pembatasan tunjangan anak dari tempat … Baca Selengkapnya

Aktivitas penduduk di daerah mangrove

aktivitas penduduk di daerah mangrove

Aktivitas penduduk di daerah mangrove yang relevan dengan lingkungannya adalah bidang… Pembahasan Hutan Mangrove (hutan bakau) ini secara umum difungsikan untuk untuk menahan gelombang air laut yang masuk ke daratan. Oleh karena itu, dampak positifnya adalah bisa mengurangi pengikisan pantai akibat abrasi air laut. Nah, aktivitas penduduk daerah mangrove yang cocok untuk dikembangkan adalah perikanan … Baca Selengkapnya

Jelaskan Perbedaan Antara Kritik dan Esai

perbedaan kritik dan esai

Mudahnya, perbedaan kritik dan esai, yaitu kritik memiliki sifat atau bentuk tulisan yang cenderung berisi penilaian terhadap kekurangan suatu karya berdasarkan teori tertentu, sedangkan esai cenderung menampilkan suatu fakta persoalan berdasarkan sudut pandang penulis dan lebih panjang daripada kritik. Baca juga: Alasan yang dipergunakan dalam memperkuat pendapat disebut Aspek yang Harus Ada dalam Teks Anekdot

Reklame Visual: Pengertian dan 3 Contoh

contoh poster - reklame visual

Secara umum, pengertian reklame visual merupakan informasi yang disampaikan dengan menggunakan media gambar atau visual yang diterima oleh indera penglihatan. Contoh Reklame Visuak Nah, apa saja sih contoh dari reklame visual itu? Berikut 3 contoh penting reklame visual. 1. Spanduk Reklame jenis ini berisi aset berupagambar atau tulisan yang diletakkan di atas kain dan dipasang … Baca Selengkapnya

Langkah Langkah Membuat Kolase

Seni Kolase

Kolase merupakan salah satu karya seni rupa. Nah, berikut ini langkah langkah membuat kolase, yang terdiri dari 5 langkah. Perhatikan baik-baik kelima langkah berikut ini. 1. Memikirkan Konsep Memikirikan dan membuat konsep kolas sangat penting sebelum membuat kolase itu sendiri. Anda dapat membuat kolase dengan foto, stiker, kain, biji-bijian dan masih banyak benda lainnya. Pastikan … Baca Selengkapnya

Fungsi penelitian sosiologi dalam sebuah kelompok sosial

fungsi penelitian sosial

Ada pertanyaan tugas sekolah, yaitu Fungsi penelitian sosiologi dalam sebuah kelompok sosial adalah ….  A. mengurangi kemungkinan akan terjadinya suatu perselisihan B. mencegah adanya peraturan yang bersifat sewenang-wenang C. mencegah adanya perbedaan pendapat antarsesama anggota D. mengurangi kemungkinan terjadinya pelanggaran atas aturan yang telah dibuat E. agar dapat mengurangi kemungkinan munculnya permasalahan di masa depan … Baca Selengkapnya